NVIDIA Tegra 2 mendapat sorotan luar biasa pada CES 2011 kemarin. Pasalnya prosesor perangkat mobile ini laris manis digunakan berbagai perangkat bergerak, baik smartphone dan tablet yang menempati porsi terbesar. Tapi, terbersit pertanyaan, kapan generasi berikutnya, dari perangkat yang pertama kali diperkenalkan pada CES 2010 ini, akan datang?
Tag: CES 2011
Motorola, Asustek, LG, Ikutan Bikin Tablet Juga
Motorola, Asustek, dan LG memperkenalkan tablet PC terbaru mereka yang sudah menggunakan Android Honeycomb